- Komisi I DPR RI Kunjungi Markas Korem 101/Antasari Bahas Kodam Baru
- Pemprov Kalsel Fasilitasi 150 Lulusan SMA Kuliah Luar Negeri
- Kementrian PU Rencanakan Bangun Jembatan Barito Dua
- Tolak Instruksi Menhub Ratusan Massa Datangi KSOP Banjarmasin
- Komitmen Dukung Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN), Gubernur Kalsel Terima Universal Health Coverage (UHC) Awards Tahun 2026 Kategori Madya
- Gubernur Kalsel Resmikan Lapangan Tenis Binda Kalsel, Hj Fathul Jannah Tekankan Olahraga sebagai Jembatan Silaturahmi
- Sheila On 7 Guncang Buzz Youth FestPuluhan Ribu Penonton Bernyanyi Bersama
- Ketua TP PKK Kalsel Salurkan Bantuan Sembako untuk Warga Terdampak Banjir di Jejangkit Batola
- Wayang Golek Sunda: Sejarah, Perkembangan, dan Nilai Budaya Sejak Abad ke-17
- Kehangatan di RS Bhayangkara, Gubernur dan Kapolda Kalsel Dampingi Dua Anak Yatim Pejuang Kesembuhan
Komplek Perkantoran Pemprov Kalsel Bakal Jadi Pusat Wisata

Banjarbaru : Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Selatan (Kalsel) melalui Dinas Pariwisata Kalsel Merencanakan Kawasan Komplek Perkantoran Sekretariat Daerah Provinsi Kalsel di Kota Banjarbaru menjadi pusat wisata.
Kepala Dispar Kalsel Muhammad Syarifuddin mengatakan, Komplek Perkantoran di Banjarbaru memiliki potensi yang sangat bagus untuk dikembangkan sebagai destinasi wisata dan juga pusat ekonomi kreatif.
Baca Lainnya :
- Tumbuhkan Cinta Warga Banua, Bandara Syamsudin Noor Peringati Hari Kasih Sayang0
- Pemprov Kalsel Mantapkan Persiapan Pasar Wadai Ramadan 1446 H Bertajuk Halal Fair Lifestyle: Gaya Hidup Kekinian0
- Polda Kalsel Sambut Kunjungan Kerja Spesifik Komisi III DPR RI0
- Bakal Meriah, Gubernur H. Muhidin Pastikan Pasar Wadai Ramadan Gabungan Pemprov dan Pemko Banjarmasin di Kawasan Siring 0 Kilometer0
- GUBERNUR H. MUHIDIN LAUNCHING KAPAL PINISI DI SUNGAI BARITO BANJARMASIN 0
“Kita bisa bikin spot untuk berfoto seperti taman bunga dan lainnya. Disana kita juga bisa mengumpulkan para pelaku UMKM atau ekonomi kreatif agar bisa tertata dengan baik” kata Syarifuddin, Banjarmasin, Jum’at (14/2/2025).
Syarifuddin menambahkan, bahwa Gubernur Kalsel juga menginginkan agar kawasan bekas vanue HPN hingga seberang Mesjid Arsyad Al-Banjari akan di paving, dan dimanfaatkan sebagai tempat berkumpul pelaku UMKM.
“Selain untuk UMKM, disitu nantinya juga bisa dimanfaatkan untuk pelaksanaan event lainnya, sehingga kawasan disana bisa hidup,” tuturnya.
Lebih jauh Syarifuddin mengungkapkan bahwa saat ini objek wisata yang ada di komplek perkantoran di Banjarbaru yakni Kebun Raya Banua juga sudah berkembang dengan baik.
“Kedepan nanti akan kita coba kembangkan lagi potensi wisata yang ada di komplek perkantoran di Banjarbaru ini,” pungkasnya.(smartbanua)
